Senin, 11 Mei 2015

Teknik Membuat Bakso Dengan Mesin Bakso Otomatis




Mesin bakso otomatis – Bagaimana cara membuat bakso sapi yang enak? Nah pertanyaan ini tentu saja sering kali kita dengar dari pada penikmat bakso, karena tentu saja dalam membuat bakso sapi yang enak, lezat dan kenyal di butuhkan teknik tinggi dan alat-alat yang sesuai dengan yang kita gunakan. Oke mari kita lihat mesin-mesin apa saja yang akan kita gunakan untuk menciptakan bakso dengan tekstur kenyal dan rasa yang enak seperti yang di kutip dari website Wiratech berikut ini  :
  • Mesin Meat Grinder
Mesin Meat Grinder berfungsi untuk melumat atau menggiling daging menjadi halus.
  • Mesin Meat Mincer
Mesin Meat Mincer digunakan untuk mencampur adonan bakso menjadi merata. Dengan kita memiliki mesin meat mincer sendiri kita dapat memastikan bahwa olahan yang digunakan benar-benar hygenist tidak seperti halnya saat berada di pasar atau tempat yang lain seperti tempat penyewaan.
  • Mesin Cetak Bakso
Dengan adanya Mesin Cetak Bakso akan mempermudah dan membantu proses produksi mencetak bakso secara otomatis dan efisien. Dengan mesin bakso dapat memproduksi 230 butir/menit sehingga dapat membantu anda dalam produksi dalam jumlah yang banyak, dengan Mesin Cetak Bakso dapat mencetak sesuai dengan ukuran yang diinginkan, mesin ini bisa mecetak bakso ikan, bakso sapi dan ikan seafood.
  • Mesin Vacuum Sealer
Mesin Vacuum Sealer berfungsi untuk mengemas dan memvacuum produk sehingga akan menjadi lebih awet dan tahan lama. Mesin ini biasa digunakan untuk mengemas bakso, ikan, nugget atau juga rendang

 Dari penjelasan mesin – mesin di atas bisa kita lihat bahwa mesin bakso otomatis (cetak) mempunyai peran yang paling tak tergantikan di karenakan fungsinya yang tak bisa, andaikan bisa mengerjakannnya dengan proses konvensional / manual, tentunya akan membutuhkan banyak waktu untuk mencetak ribuan bakso dalam waktu yang lama. Nah sekarang tinggal tentukan pilihan anda. Apakah mesin-mesin tersebut sesuai dengan kebutuhan anda dalam menciptakan sebuah bakso yang lezat, kenyal dan nikmat. Oke semoga berguna

0 komentar :