Selasa, 15 September 2015

Keuntungan Menggunakan Oven Gas Dan Sistem Yang Ada Didalamnya


Oven gas adalah alat untuk memasak yang banyak digunakan. Tak hanya bisa membuat roti atau kue, tapi bisa juga memasak masakan yang lainnya. Jika anda menggunakan oven yang satu ini, berarti anda akan memiliki beberapa keuntungan. Mengapa demikian? Ada beberapa keuntungan yang bisa anda dapatkan jika menggunakan oven tersebut untuk kegiatan masak memasak anda. Oven yang satu ini memang memiliki beberapa hal yang tidak dimiliki oleh jenis oven yang lainnya. Selain ada keuntungan yang bisa anda dapatkan, ada beberapa sistem yang ada dalam oven yang satu ini yang memiliki keunggulan dibandingkan dengan jenis oven yang lainnya. Penasaran? Tenang, anda akan mendapatkan semua informasi tersebut dalam artikel yang satu ini. Jadi, baca artikel ini sampai selesai untuk mendapatkan informasi yang lengkap mengenai oven tersebut.

Hal pertama yang akan dibahas dalam artikel ini adalah mengenai keuntungan yang bisa anda dapatkan dengan menggunakan oven yang satu ini. Ada beberapa keuntungan yang bisa anda dapatkan. Beberapa keuntungan tersebut adalah sebagai berikut.
  1.     Anda akan lebih menghemat dalam pemakaian listrik. Hal ini bisa terjadi karena pemakaian listrik akan secara otomatis akan menggunakan thermocontrol yang ada dalam oven.
  2.     Oven gas memiliki api bawah dan atas sehingga kematangan masakan yang anda masak bisa merata.
  3.     Pemakaian gas lebih hemat karena secara otomatis akan menggunakan valve.
  4.     Ada pengatur waktunya atau timer sehingga tidak perlu dijaga dan tidak perlu khawatir akan gosong.
  5.     Dinding Oven gas dilapisi peredam panas sehingga tidak akan membuat ruangan menjadi panas dan anda pun tidak akan terganggu. 
  6.     Pipa burner pada oven tidak akan mudah rusak atau keropos karena terbuat dari pipa stainless steal.
  7.     Oven yang satu ini juga memiliki thermocontrol yang akurat sehingga anda tidak perlu khawatir suhu menjadi terlalu panas.
Selanjutnya adalah sistem yang dimiliki oleh oven yang satu ini. Ada beberapa sistem yang bisa membantu cara kerja oven menjadi lebih maksimal. Pertama adalah adanya thermocontrol yang bisa mengendalikan panas. Selanjutnya ada juga ic control board yang bisa membantu anda untuk mencegah adanya ledakan. Kemudian ada juga pemantik api yang tugasnya adalah menyalakan api. Ada juga sistem lainnya yaitu pipa stainless yang berfungsi sebagai burner, ada juga selenodi valve yang berfungsi untuk membuka dan menutup aliran gas. Ada sistem lainnya yaitu blower yang fungsinya meniup pipa gas. Ada juga pipa tembaga yang fungsinya sebagai jalur udara atau jalur gas yang mulai masuk ke pipa burner. Itulah sedikit informasi tentang sistemnya. Sekarang, anda sudah mengetahui keuntungan dan sistem apa saja yang ada dalam Oven gas. Sekian.

Jumat, 11 September 2015

Mesin Bubut dan Seluk Beluknya



Dalam dunia ini mesin adalah kebutuhan yang sering dianggap tiada oleh orang – orang. Padahal kinerja mesin begitu besar dibutuhkan tanpa disadari oleh manusia. Seiring bertambahnya waktu mesin – mesin semakin canggih dan disisipkan teknologi terbaru untuk lebih memudahkan manusia dalam pengerjaannya. Sebanding dengan tujuan dibuatnya mesin agar sang pekerja bisa terbantu berkali – kali lipat lebih mudah. Mesin bubut merupakan satu contoh nyata dari mesin yang sangat diperlukan oleh kebanyakan orang. Terlihat sepele tapi fungsinya yang begitu bermanfaat buat para perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi mesin dan sekelumitnya. Tapi tidak sembarang orang bisa membeli, dikarenakan harga yang lumayan mahal. Disarankan membeli dalam jumlah banyak agar diskonan pun berlaku. Pembeliannya tidak asal pula, beli sesuattu kebutuhan dengan melihat dari jenis - jenis bubutnya. Oleh karena itu simak informasi berikut ini.

Penasaran dengan apa saja jenis dari mesin bubut yang akan dijelaskan dibawah ini? Simak saja lebih lanjut agar paham.

·         Tipe mesin yang ringan
Mesin yang ringan identik dengan pekerjaan yang sifatnya ringan pula. Adapun biasanya, mesin yang berjenis dan berbahan dasar ringan ini cenderung dipakai oleh sekolah – sekolah yang membuka program studi teknik mesin. Kenapa? Karena harganya jauh lebih murah dibandingkan tipe yang lain. Penggunaannya juga lebih gampang kok dari pada tipe 
mesin medium dan berat yang bakal disampaikan setelah ini.

·         Tipe Mesin bubut yang medium
Alat – alat khusus gabungan dari mesin yang berukuran medium ini sangat bagus untuk digunakan dalam dunia industri skala kecil hingga besar. Mesin yang medium berhasil menarik minat para pembeli dari segi ketelitiannya yang sangat akurat sekali ketimbang model lainnya. Anda tidak usah repot – repot mencari info sana sini karena banyak yang menjual model seperti ini.

·         Tipe mesin yang berat / normal
Mesin yang berat akan berbanding lurus dengan daya kekuatan yang disalurkannya untuk menghasilkan sebuah barang. Bubut normal sangat mahal karena mekanisme kerjanya sangat baik dari pada alat lain.

·         Tipe mesin meja panjang
Pekerjaan yang bahan dasarnya memang besar, panjang dan banyak sangat cocok sekali diselesaikan menggunakan bubut yang bermeja panjang. Dikarenakan kapasitas yang lebih besar dan sesuai dengan sebagaimana mestinya.

Itu saja lah yang dapat disapaikan mengenai tipe – tipe dari lathe machine. Diharapkan dari apa yang sudah diberikan secara lengkap ini terkait tipenya kalian bisa lebih selektif lagi dalam memilih Mesin bubut yang sesuai dengan kebutuhan. Harga bukan jadi permasalahan kalau kalian tahu yang benar – benar dibutuhkan. Semoga artikelnya bermanfaat buat kalian yang memerlukan atau membacanya guna menambah pengetahuan seputar ilmu alat permesinan.

Selasa, 01 September 2015

Mengenal Mesin Bubut Beserta Tipe Tipenya


Pada dasarnya mesin bubut merupakan mesin perkakas dan masuk kedalam kategori mesin berat untuk dipakai. Mesin ini bisa dibilang mahal maupun murah, tergantung dari seberapa besar, kehebatan serta keefisien dalam kerja. Mahal berarti mesinnya sangat sempurna untuk pekerjaan tangan anda nantinya, sementara yang murah terkendala di waktu yang lama sekali prosesnya dan hasilnya keluar. Semua punya kelebihan dan kekurangan masing –masing seperti bubut yang model dulu – dulu dan sekarang yang telah banyak berubah. Oleh karena itu sebelum kalian membeli pilih lah yang benar – benar sesuai dengan apa yang saat ini sedang kalian butuhkan sangat besar. Jangan melihat dari merek atau harga saja tapi utamakan kualitasnya yang tidak asal – asalan. Untuk informasi lebih lengkap lagi coba anda simak pembahasan berikut ini.

Mengenal mesin bubut melalui jenis atau tipenya adalah cara terbaik agar kalian nanti tidak salah beli atau pilih. Berikut penjelasan lengkapnya dibawah ini :

·         Bubut berbahan ringan
Bubut yang pertama bisa dibilang sebagai mesin yang paling kecil bentuknya dan paling enteng bobotnya.  Biasanya mesin bubut yang yang berbahan ringan dan ukurannya yang relatif kecil sangat direkomendasikan untuk keperluan belajar atau pengerjaan tugas – tugas ringan karena sifat mesinnya yang untuk hal – hal ringan sedemikian rupa. Sering dijumpai pada sekolah – sekolah kejuruan yang memiliki jurusan permesinan, sebab harganya yang terjangkau untuk lingkup sekolahan.
·         Bubut berbahan sedang
Mesin yang berbahan sedang atau medium ini punya spesifikasi yang jauh lebih bagus ketimbang yang bahannya masih ringan. Sebab mesin yang kali ini bisa mengerjakan beragam pekerjaan perkakas yang mampu menghasilkan barang. Jauh lebih teliti dalam pemakaian dengan keakuratan yang sangat tinggi atau rapat. Sehingga kesalahan dapat diminimalisir. Variasi yang muncul pada bubut berjenis ini sangat lengkap sekali sehingga tidak usah kebingungan dalam memilih ragam bentuknya.
·         Bubut berbahan berat
Mesin pemutar bubut berat memiliki nama lain sebagai bubut standar. Memang ini adalah standar dari bubut – bubut yang dipakai dalam proses produksi barang yang berbau mesin – mesin. Tenaga yang lebih besar ketimbang mesin berbahan ringan dan medium sebelumnya akan mempercepat pengerjaan apapun yang berhubungan dengan mesin.

Itu lah yang sudah dijelaskan dengan sangat rinci terkait topik yang ada diatas. Dengan adanya pembahasan secara rinci tentang tipe – tipe dari mesin yang digunakan dalam pembubutan dalam rangka menghasilkan sebuah perangkat mesin maka anda akan merasa sangat terbantu ketika memilih salah satu jenisnya untuk keperluan tertentu. Harga yang berbeda – beda untuk setiap tipenya yang mana beda bahan beda harga berlaku sekali. Demikian saja informasi rincinya, semoga apa yang sudah disampaikan terkait tipe – tipe bagus mesin bubut tersebut bisa bermanfaat buat para pembaca sekalian.