Rabu, 16 Januari 2013

Service Tune Up Mobil


Tune Up mobil memang perlu di lakukan minimal 2 bulan sekali service rutin yang perlu dilakukan untuk sebuah mobil dan Setiap kendaraan pasti memiliki jadwal rutin service ringan seperti halnya kendaraan pada umumnya, hal ini dilakukan agar performa kendaraan tetap dalam keadaan yang baik dan menjaga agar komponen – komponen slow moving lebih awet. Penggantian oli mobil sesuai dengan jarak serta waktu yang ditempuh. Jika kita rajin merawat mobil, maka  mobil akan dalam keadaan baik-baik saja dijalan dan bahan bakar pun jadi lebih irit karena kendaraan selalu terjaga dan perawatan selalu dilakukan sehingga mobil terjaga baik.

Service rutin 2 Bulan sekali :

1. Beli cairan pembersih.
- Nulon 1 Kaleng.
- Carburator Cleaner.
- Sealent.

2.  Membersihkan filter udara.
Cukup dengan mengambil filter udara didalam box nya, lalu mengibas-ngibas sampai debu-debunya keluar. kalau yang memang bisa dicuci, cukup cuci dengan direndam air lalu dikeringkan sampai benar – benar kering.

3. Membersihkan busi dan Trottle body.
Busi-busi juga harus dibersihkan dari kerak karbon.

4. Membersihkan ISC.
Kalau RPM bermasalah saat penggunaan AC naik turun.

5. Pasang kembali part-partnya dengan memastikan semua sudah kering dan bersih dari cairan semacam nulon atau DCS. Tune Up sederhana pun Selesai.

Ganti Oli 3 Bulan

Mengganti oli 3 bulan sekali, pada penggantian pertama tidak mengganti filter oli dan mengganti filter oli jika sudah penggantian ke dua. pemborosan jika setiap ganti oli harus mengganti filter olinya juga, walaupun harga filter oli tidak begitu mahal. jika tidak mengganti filter oli, dengan membuka baut pembuangan oli dan biarkan oli turun dengan sendirinya seharian atau semalam, jika tidak mempunyai kompressor. jika harus mengganti filter oli.

Selesai sudah untuk service rutinnya, sisanya hanya untuk melakukan carbon clean., untuk carbon clean sendiri tidak boleh sering-sering dilakukan dan minimal setahun 2 kali saja melakukan karbon clean karena kalau keseringan takut cepat membuat umur komponen kemakan usia.

Demikian tipsnya dalam menservice tune up mobil yang anda miliki semoga bermanfaat untuk anda temukan info menarik tentang harga rental mobil bandung



Temukan artikel terkait: Tips Menutup Goresan Cat Mobil

0 komentar :