Tips Simple Berwisata Ke Jogjakarta
Rental Mobil Jogja - Joja memang sebuah “Surga”, salah
satu kota besar di Indonesia ini memang selalu menawarkan hal yang beda dan
Istimewa bagi setiap orang yang berkunjung kesana. Menyandang gelar Daerah
Istimewa memang tak pelak membuat jogja tampil lebih beda di banding kota kota
besar lain di Republik ini. Pernah menjadi ibukota Negara di jaman penjajahan
belanda, kini kota jogja tak ubahnya seperti kota bekas peninggalan zaman perang
dahulu kala.
Jika memang anda sedang
merencanakan liburan murah meriah namun memuaskan, rasanya kota jogja memang
sangat wajib untuk anda kunjugi..Weitsss tetapi tunggu dulu, karena ada
beberapa hal yang wajib anda perhatikan sebelum anda sampai di kota Pelajar
ini..Cekidot :
- Siapkan Sarana transportasi, karena lokasi tempat-tempat wisata yang layak dikunjungi di Yogyakarta cukup berjauhan, point ini penting untuk dipersiapkan agar tidak menguras kocek karena penggunaan kendaran umum. Solusinya anda bisa menyewa jasa Rental Mobil Jogja yang menawarkan harga cukup variatif dan terjangkau tentunya.
- Buat rencana kunjungan wisata berdasarkan kelompok lokasi, hal ini supaya menghemat waktu dan ongkos transportasi. Ada baiknya anda merencanakan rute perjalanan.
- Jika dana terbatas, banyak pilihan losmen yang cukup murah tapi bersih di daerah Sosrowijayan (jalan di barat Malioboro), dengan menginap di kawasan turis ini karena layanan jasa wisata seperti travel agent, hingga persewaan motor atau rental mobil jogja dapat dengan mudah ditemui.
- terdapat beberapa restoran dan warung-warung makan, dan pedagang kaki lima, sert kebutuhan lain yang bisa anda dapat di beberapa mini market yang buka 24 jam.
Oke semoga berguna :D
Info terkait – Rental Mobil Jogja
0 comments :
Posting Komentar