Jajanan anak
Makanan ringan adalah istilah bagi makanan yang bukan merupakan menu utama (makan pagi, makan siang atau makan malam). Makanan yang dianggap makanan ringan adalah: sesuatu yang dimaksudkan untuk menghilangkan rasa lapar seseorang sementara waktu, memberi sedikit suplai energi ke tubuh, atau sesuatu yang dimakan untuk dinikmati rasanya.
tiap hari orang anak- anak dan orang dewasa memerlukan makanan ringan atau bisa di sebut juga jajanan biasanya makanan tersebut di sukai oleh anak-anak dan orang dewasa sekedar untuk cemilan bahkan jika sedang tak doyan makanan yang ada di rumah anak anak biasanya membeli jajanan anak yang biasa di jual di warung warung.
sekarang ini banyak pabrik makanan ringan yang membuat jajanan anak yang bergizi dan berbagai macam rasa yang menggiurkan lidah anak-anak juga orang dewasa dan tentunya pabrik tersebut mendaftarkan product-nya ke badan POM agar mendapatkan standart label layak untuk di makan karna setiap product makanan yang beredar harus melewati uji standart kelayakan agar aman untuk di makan.
Temukan Lebih : jajanan anak , jajanan anak sekolah , makanan ringan
0 komentar :
Posting Komentar